Loading...
Rabu, 30 Oktober 2013

[Math Series] Perbandingan Volume dan Luas Permukaan Bola


Soal: Volume sebuah bola sama dengan luas permukaan bola tersebut. Berapakah panjang jari-jari bola tersebut?

Jawab:
Terlihat rumit? Soal seperti ini sebenarnya adalah soal perbandingan biasa. Dan sangat mudah. Mari kita jawab sama-sama

V_bola = L_bolas
4/3.π.r3 = 4.π.r2 || kita coret dulu yang sama, yaitu π  sehingga menjadi
4/3 r3 = 4r2 || kita coret lagi yang sama, meski pangkatnya beda, yaitu r, sehingga menjadi
4/3 r = 4
r = 4 x 3/4
r = 3

Selesai
Mudah bukan?
Terima kasih atas kunjungan anda pada artikel yang berkategori Bola / Luas / Math Series / Volume dengan judul [Math Series] Perbandingan Volume dan Luas Permukaan Bola. Silahkan berkomentar dengan sopan dan baik.

0 komentar:

Posting Komentar

 
TOP